Memiliki foto yang bagus adalah kunci bagi semua properti. Foto mendorong eksposur, mendorong pemesanan, dan meningkatkan reputasi. Halaman Manajemen Foto  adalah tempat yang intuitif dan mudah digunakan bagi Anda untuk mengelola dan mengunggah foto Anda. Dalam artikel ini, kami akan menjelaskan cara memperbarui foto Anda di YCS.  

Bagaimana cara mengunggah foto?

  1. Login ke YCS
  2. Buka tab Properti dan pilih Foto
  3. Klik  Unggah Foto
  4. Klik Tambahkan Foto untuk memilih foto dari komputer Anda

  Kolom mengunggah:

  • Memungkinkan unggahan massal
  • Mendukung fungsi drag and drop untuk mengunggah
  • Ukuran file maksimum 10 MB
  • Maksimum 100 MB per unggahan
  • Dimensi foto minimum adalah 1024×768 piksel
  • Format file yang didukung adalah .jpg dan .png
  • Nama file foto yang sama tidak diperbolehkan

Bagaimana cara memperbarui foto Anda?

Pada bagian Ringkasan Foto, Anda dapat melihat semua foto properti dan semua foto untuk setiap tipe kamar. Foto yang hilang dan foto beresolusi rendah juga akan ditampilkan di sini. Anda dapat dengan mudah memasukkan foto ke tipe kamar dan tag/keterangan tertentu.

  • Gambar pertama dari foto kamar akan menjadi foto utama kamar di bagian depan
  • Perubahan foto tidak akan langsung terlihat di situs web, karena masalah cache. Diperlukan waktu hingga 6 jam sebelum perubahan terlihat di situs web.

 

Bagaimana cara mengatur foto Anda?

  1. Tandai kotak pada foto
  2. Pilih Kategori  dan  Bagian foto yang Anda inginkan
  3. Klik  Tetapkan

 

FAQ 

Apakah saya dapat menggunakan foto yang sama untuk tipe kamar yang berbeda? Ya! Saat Anda menetapkan foto, cukup centang “Tetapkan ke Beberapa” dan pilih beberapa kategori yang ingin Anda tetapkan. Mengapa unggahan saya gagal? Silakan cek apakah foto yang Anda unggah memenuhi persyaratan minimum. Jika tidak, Anda dapat mencoba menggunakan browser lain untuk mengunggah foto. Jika masih gagal, silakan hubungi kami untuk bantuan lebih lanjut.  

Selengkapnya

Apakah artikel ini membantu?

%

%

Terima kasih atas masukan Anda!

Kami senang mendengarnya! Silakan beri tahu kami secara terperinci.
Maaf atas ketidaknyamanannya Bisakah Anda memberi tahu kami alasannya?

Recommended reads

Livestream – Events/Webinars (Join our livestreams to gain valuable insights)

Livestream – Events/Webinars (Join our livestreams to gain valuable insights)

Livestream – Events/Webinars (Join our live ...

We’re excited to announce a series of exclusive livestream events designed to help you stay ahead in the market.

We’re excited to announce a series of exclusive livestream events designed to help you stay ahead ...

Unlock YCS: Maximize your potential & boost efficiency

Unlock YCS: Maximize your potential & boost efficiency

Unlock YCS: Maximize your potential & bo ...

Boost your property’s efficiency through YCS: Join a walkthrough session of YCS. | Learn what Analytics and Opportunity Center have to offer. | Live Q&A session with YCS professionals.

Boost your property’s efficiency through YCS: Join a walkthrough session of YCS. | Learn what Anal ...

Discover the latest market & travel trends

Discover the latest market & travel trends

Discover the latest market & travel tren ...

Stay in the know of market trends to stay ahead of your competition: Explore the latest market trends and traveler behaviors | Get tips on optimizing your property’s performance | Live Q&A session with industry experts

Stay in the know of market trends to stay ahead of your competition: Explore the latest market trend ...

Agoda celebrates Golden Circle Awards across Asia

Agoda celebrates Golden Circle Awards across Asia

Agoda celebrates Golden Circle Awards across ...

We're thrilled to share that Agoda has recently hosted the Golden Circle Awards at in Bangkok, Phuket, Hong Kong, Seoul and Tokyo

We're thrilled to share that Agoda has recently hosted the Golden Circle Awards at in Bangkok, Phuke ...

Agoda Partner Appreciation Night – Livestream

Agoda Partner Appreciation Night – Livestream

Agoda Partner Appreciation Night – Live ...

Thank you for joining us for industry insights from Agoda’s leaders!

Thank you for joining us for industry insights from Agoda’s leaders!

Terlindungi: Agoda Partner Appreciation Night – Livestream

Terlindungi: Agoda Partner Appreciation Night – Livestream

Terlindungi: Agoda Partner Appreciation Night ...

Tidak ada kutipan karena ini adalah pos yang terlindung sandi.

Tidak ada kutipan karena ini adalah pos yang terlindung sandi.

Agoda Manila hosts ‘Coffee Session’ for Growth Team

Agoda Manila hosts ‘Coffee Session’ for Growth Team

Agoda Manila hosts ‘Coffee Session̵ ...

Agoda Manila hosts 'Coffee Session' for Growth Team Partners

Agoda Manila hosts 'Coffee Session' for Growth Team Partners

Agoda launches the 3rd edition Eco Deals Program at the ASEAN Tourism – Forum

Agoda launches the 3rd edition Eco Deals Program at the ASEAN Tourism – Forum

Agoda launches the 3rd edition Eco Deals Prog ...

Agoda, the global digital travel platform, announced at the ASEAN Tourism Forum (ATF) that it has broadened its collaboration with World Wide Fund for Nature (WWF), expanding its Eco Deals Program to support eight conservation projects across Southeast Asia.

Agoda, the global digital travel platform, announced at the ASEAN Tourism Forum (ATF) that it has br ...